Moladin merupakan situs beli motor yang bisa Anda pilih apabila menginginkan untuk mendapatkan
sepeda motor secara online. Di jaman sekarang ini memang lebih banyak orang yang memilih untuk
membeli sepeda motor secara online, begitupun apabila ingin membeli barang lainnya. Moladin ini
menawarkan berbagai keuntungan yang bisa didapatkan ketika Anda ingin membeli motor. Seperti
ada banyak sekali pilihan motor yang ada di tempat ini yang salah satunya adalah Anda bisa
mendapatkan sepeda motor Yamaha XMax di Moladin.
Yamaha Xmax bisa didapatkan dengan harga sekitar 55 jutaan rupiah. Sehingga memang merupakan
jenis sepeda motor skutik yang mempunyai harga motor di atas rata-rata. Akan tetapi dengan harga
tinggi tersebut ada banyak keunggulan yang ditawarkan sepeda motor Yamaha Xmax ini. Seperti
misalnya sepeda motor ini mempunyai dimensi yang lebar dengan tinggi tempat duduknya hingga
785 mm yang disesuaikan dengan postur tubuh orang Indonesia.
Untuk kapasitas tangki bahan bakarnya adalah 13,2 liter sehingga akan dapat digunakan untuk
perjalanan jauh. Begitu juga dengan tipe mesin yang digunakan menggunakan SOHC single silinder
dengan sistem suplay bahan bakar electronic fuel injection. Sepeda motor ini juga mempunyai
rangka yang canggih dengan teleskopik fork dan unit swing sehingga akan sangat nyaman ketika
digunakan. Sehingga bagi Anda yang ingin membeli sepeda motor Yamaha Xmax ini bisa membelinya di Moladin karena situs ini menawarkan berbagai keuntungan yang bisa didapatkan. Dimana tiga keuntungan yang ditawarkan adalah:
1. Jaminan harga terendah
Keuntungan pertama apabila membeli motor
Yamaha XMax di Moladin adalah memberikan jaminan harga terendah. Karena mempunyai harga yang cukup tinggi hingga 55 juta rupiah, maka DP yang akan diberikan ketika membeli motor ini juga tentunya juga tinggi. Moladin menawarkan harga terbaik dengan memberikan harga DP terendah yang bisa didapatkan oleh konsumennya. Hal tersebut bisa didapatkan karena Moladin sudah menjalin kerjasama dengan berbagai dealer motor. Sehingga
konsumen bisa memilih dealer yang memberikan harga DP terendah di Moladin.
2. Pembelian yang mudah
Keuntungan selanjutnya dari membeli sepeda motor di Moladin adalah prosesnya yang
mudah. Anda bisa untuk mengajukan kredit dengan DP rendah dan juga cicilan yang
bersahabat. Selain itu langkah pembelian juga mudah mulai dari memilih sepeda motor
hingga mengajukan kredit untuk sepeda motor yang diinginkan di Moladin.
3. Cepat dan nyaman
Dan keuntungan terakhir apabila Anda membeli sepeda motor Yamaha X Max di
Moladin adalah prosesnya yang cepat dan juga nyaman. Langkah untuk mendapatkan kredit
hingga mendapatkan sepeda motor yang Anda inginkan di
Moladin sangatlah cepat. Dimana
biasanya waktu yang dibutuhkan untuk mendapatkan sepeda motor dari proses pengajuan hanya sekitar 3 hari saja.